Bogor – Rabu (14 Agustus 2024), Dr. Hendri Tanjung, Wakil Direktur sekolah pasca sarjana, Pakar Ekonomi Islam dan seorang penulis, menghadiri undangan dari DKM Masjid Rumah sakit Islam Bogor . Dia diundang untuk menjadi pembicara dalam pengajian kamis pagi, dia membawakan tema “Manajemen Nabi ismail AS ”.

dalam acara kajian ini dihadiri dokter-dokter dan staf Rumah Sakit Islam Bogor, alhamdulillah acara berjalan dengan lancar materi yang Dr Hendri paparkan bermanpaat dan semoga dapat terealisasikan di kehidupan nyata.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *